Katanya Sih Kopi Menekan Selera Makan, Benarkah ?
Friday, October 3, 2014
Anda sering bergadang sambil minum kopi ? jika kebiasaan itu sering dilakukan, biasanya sih membuat selera makan menurun, jika sudah demikian biasanya Anda beranggapan bahwa penyebab selera makan Anda menurun adalah karena terlalu banyak minum kopi, namun benarkah demikian ?
Dalam penelitian terbaru yang di lakukan di negara Kanguru ( Australia ) menepis anggapan bahwa penyebab selera makan menurun adalah kopi. Di ambil dari sumber womenshealthmag.com, penelitian dilakukan pada beberapa kelompok dan dibagi atas kelompok yang minum kopi dan kelompok yang tidak minum kopi dan didapatkan hasil bahwa kedua kelompok tersebut tidak mengalami perbedaan selera makan, dengan demikian dapat disimpulkan bahwa kopi tidak mempengaruhi selera makan setelahnya.
Jadi jelaslah bahwa anggapan minum kopi dapat menurunkan selera makan dengan sendirinya terbantahkan dari hasil penelitian yang di lakukan di Australia ini, hanya saja masih ada kekurangan dari penelitian ini yaitu kurangnya partisipan yang menjadi objek dari penelitian ini.
Menerapkan pola dan gaya hidup sehat dalam kehidupan Anda adalah hal yang mutlak dilakukan jika ingin selalu sehat. Minum kopi boleh saja dilakukan secara wajar, dan tidak terlalu berlebihan, karena bias saja kebiasaan ini memicu gangguan penyakit lainnya.
Dalam penelitian terbaru yang di lakukan di negara Kanguru ( Australia ) menepis anggapan bahwa penyebab selera makan menurun adalah kopi. Di ambil dari sumber womenshealthmag.com, penelitian dilakukan pada beberapa kelompok dan dibagi atas kelompok yang minum kopi dan kelompok yang tidak minum kopi dan didapatkan hasil bahwa kedua kelompok tersebut tidak mengalami perbedaan selera makan, dengan demikian dapat disimpulkan bahwa kopi tidak mempengaruhi selera makan setelahnya.
Jadi jelaslah bahwa anggapan minum kopi dapat menurunkan selera makan dengan sendirinya terbantahkan dari hasil penelitian yang di lakukan di Australia ini, hanya saja masih ada kekurangan dari penelitian ini yaitu kurangnya partisipan yang menjadi objek dari penelitian ini.
Menerapkan pola dan gaya hidup sehat dalam kehidupan Anda adalah hal yang mutlak dilakukan jika ingin selalu sehat. Minum kopi boleh saja dilakukan secara wajar, dan tidak terlalu berlebihan, karena bias saja kebiasaan ini memicu gangguan penyakit lainnya.